Walikota Tangsel Berharap Orangtua Bisa Ajarkan Anak Agama Lewat Khitanan

Jabodetabektoday.com
CIPUTAT TIMUR, – Walikota Tangsel Benyamin Davnie mengatakan, kegiatan sunatan massal tersebut bukan hanya sebagai serem onial semata.Namun, ajaran agama dan sebagai orangtua harus mengajarkan hal kepada anaknya.

“Buat ibu-bapak sekalian, tentunya ini kesempatan yang sangat berharga karena dengan disunat anak-anak kita, insyaAllah wudhunya dan sholatnya lebih sempurna lagi karena tidak ada najis yang ditinggalkan atau tersisa,” kata Benyamin.Jumat(5/7).

Sebelumnya,
Keluarga Besar Ojol Tangerang Selatan (KBOT)menyelenggarakan kegiatan khitanan massal di Gedung Smart Village, Kantor Kecamatan Ciputat Timur. Rupanya, kegiatan ini diapresiasi oleh Wali Kota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *