Sport  

Memperingati Hari Pramuka 2024 Kota Bogor Gelar Liga Sepak Bola

Jabodetabektoday. com – Bogor – Liga Pramuka kembali digelar tiap tahunnya menurut Pengurus Kwartir Cabang (Kwarcab) Pramuka Kota Bogor ini sebuah trobosan dalam memperingati Hari Pramuka 2024.

Salah satunya mengadakan pertandingan dalam bidang olah raga olah raga sepak bola yang dikemas dalam bentuk sebuah pertandingan kebersamaan pramuka

Ketua Kwarcab Kota Bogor Dedie Rachim mengatakan, Liga Pramuka ini diikuti sebanyak 40 tim tingkat SD dari beberapa sekolah yang 6 kecamatan se-Kota Bogor.

Kegjatan ini dilaksanakan di Lapangan Manunggal sejak 27 Juli hingga 16 Agustus 2024.

Liga Pramuka ini tujuannya untuk memotivasi siswa yang aktif dikegiatan Pramuka, memiliki pilihan aktivitas olahraga sesuai minatnya. Disamping untuk menambah alternatif kompetisi tingkat pemula dibidang olahraga sepakbola di Kota Bogor.

liga Pramuka akan menambah jalan untuk membentuk pemain profesional Indonesia yang mempunyai disipilin tinggi seperti karakter Pramuka. (Hais)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *