News  

DPRD Kota Depok Masih Merampungkan Raperda Dua Puluh Tahun Mendatang

Jabodetsbektoday. com – Setelah masa tugas selesai Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Depok tahun 2025-2045 juga harus tuntas.

Untuk kesekian kalinya rapat paripurna DPRD Kota Depok membahas Raperda. Guna menyingkronkan rumusan yang disepakati bersama.

Wali Kota Depok, Mohammad Idris juga turut hadir pada hari pertama rapat paripurna tersebut.
Untuk merumuskan Pandangan Umum Fraksi terhadap Raperda RPJPD Kota Depok tahun 2025-2045 sangatlah penting.

Sementara Walikota Depok, Mohammad Idris MA dalam  menyampaikan visi Kota Depok emas 2045 mencakup 3 pilar utama yaitu;  pertama maju sejahtera dan berkelanjutan.

“Maju ditandai dengan modernisasi kreativitas dan daya saing yang tercermin dalam peningkatan aksesibilitas dan kualitas layanan di berbagai sektor. Serta, lanjutnya, tata kelola pemerintahan transparan dan berorientasi pada kepuasan warga,” ucapnya. (Hais)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *