Harga Hewan Kurban Naik 10 Persen Dari Tahun Sebelumnya

Jabodetabektoday. com – Bogor – Idul Adha sebentar lagi, pendagang hewan kurban sudah marak berjualan di Kota Bogor. Namun berapa harga yang jual pada lebaran idul Adha tahun ini?

Hari Idul Adha merupakan hari umat Muslim mengorbankan dari apa yang dicintainya, seperti Nabi Ibrahim yang rela mengorbankan Nabi Ismail, anaknya sebagai tanda bukti cinta Allah.

Herman pedagang hewan kurban di Bogor mengatakan kepada Jabodetabektoday (4/6),
Untuk berkurban pun umat Muslim juga harus mematuhi berbagai persyaratan yang harus dipenuhi yakni:

“Hewan kurban harus dalam keadaan sehat atau tidak cacat. Usia hewan kurban setidaknya sudah berusia dua tahun ke atas, ” kata Herman.

Untuk ingin berkurban, inilah daftar harga hewan kurban terbaru di tahun 2024,diantaranya yakni:

Kategori Domba

Kategori domba dengan bobot atau berat 17 hingga 20 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 2,1 Jura.

Kategori domba dengan bobot atau berat 21 hingga 25 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 2,5 Juta.

Kategori domba dengan bobot atau berat 26 hingga 30 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 3 Juta.

Kategori domba dengan bobot atau berat 31 hingga 35 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 3.5 juta.

Kategori domba dengan bobot atau berat 36 hingga 40 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 4 Juta.

‌Kategori Kambing

Kategori kambing dengan bobot atau berat 17 hingga 20 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 2,5 Juta.

Kategori kambing dengan bobot atau berat 21 hingga 25 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 2,7 Juta.

Kategori kambing dengan bobot atau berat 26 hingga 30 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 3,3 Jt

Kategori kambing dengan bobot atau berat 31 hingga 35 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 3,7 Jt

Kategori kambing dengan bobot atau berat 36 hingga 40 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 4,5 Juta.

Kategori Sapi Bali

Katagori sapi bali dengan bobot atau berat 200 hingga 250 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 16 Juta.

Kategori sapi bali dengan bobot atau berat 251 hingga 300 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 20 Juta.

Kategori sapi bali dengan bobot atau berat 301 hingga 350 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 25 Juta.

Kategori sapi bali dengan bobot atau berat 351 hingga 400 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 2,7 Juta

Kategori sapi bali dengan bobot atau berat 401 hingga 450 kg, dapat dibeli dengan harga Rp 30 Juta.

Sebagai informasi harga tersebut sudah termasuk untuk gratis biaya kirim wilayah Jabodetabek.(hais)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *