News  

22 Kepala Keluarga Korban Kebakaran di Slipi Mengungsi Tenda BNPB Jakbar

Jabodetabektoday.com, JAKARTa- Sebanyak 22 kepala keluarga( KK) korban kebakaran di Jalan KS Tubun III RT001/7, Kelurahan Slipi, Kecamatan Palmerah, Jakbar mengungsi di tenda yang dibangun BNPB Kotamadya Jakbar.

Dari data yang dimiliki BNPB Kotamadya Jakbar menyebutkan dalam kebakaran tersebut ada 5 rumah tinggal dan 29 kontrakan, 3 tempat usaha, dan pengungsi ada 69 jiwa yang terdiri dewasa 57 jiwa, 1 warga luka bakar.

.Pihak BNPB Kotamdya telah melakukan bantuan berupa 1 meja posko ada 1 tenda untuk pengungsi.

Sedangkan bantuan masuk berupa 30 lembar matras, 40 paket sandang, 40 famili kit, 40 lembar tespal, 20 paket kidsware, 40 sarung, 20 mukena, 40 lembar slimut, 7 kalebg biskuit dab 8 dus air mineral.

” Aa banrian dari Dinas Sosial150 nasi bok dab 6 dus air mineral,” kata Oki petugas BNPB Jakbar kepada Jabkdetabektoday, Jumat(29/3).
Sebelumnya, kebakaran terjadi di Jalan KS Tubun III, Slipi, Palmerah, Jakbar, Kamis(28/3) malam eekitar pukul 20.00WIB.Api dapat dipadamkan , pada Jumat(29/3) dinihari sekitar pukul 01.30WIB.(sapuji)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *